Cara Menutup Program Yang Tidak Digunakan



Pada pertemuan kali ini saya akan membahas tutorial cara menutup program yang berjalan yang tidak

 digunakan,yaitu progam yang sedang berjalan dan bisa menghabiskan kuota(bagi pengguna Modem) dan

menghabiskan ruang untuk RAM anda,jadi simak tutorialnya karena ini dapat membantu anda,cek list

tutorialnya dibawah ini :

  1. Silahkan arahkan mouse anda kemenu kebawah dan klik kanan pada mouse anda,kemudian klik taks manager seperti gambar berikut
  2. Kemudian klik menu "Processes" pada taks manager anda,bisa melihat seperti gambar ini
  3. Disinilah silahkan anda cari program yang tidak anda gunakan/program yang berjalan sendiri seperti firefox,garena,lalu anda klik "End Process" pada menu tanks manager,dan klik end process lagi
  4. Selesai anda berhasil menutup program yang anda tidak gunakan
Sekian tutorial dari saya jika ada yang ingin ditanyakan bisa meninggalkan pesan dengan berkomentar

dikolom komentar dibawah

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara Menutup Program Yang Tidak Digunakan"

Post a Comment